DUASATU.NET- Gubernur Jambi Al Haris, dalam Kunjungan kerjanya (Kunker) di dampingi Bupati Sukandar, meminta agar Rumah susun sewa (Rusunawa) RSUD STS Tebo yang di jadikan ruang Isolasi mandiri (Isoman) di fungsikan, Kamis (5/8/2021).
Al Haris menyebut Rusunawa RSUD STS Tebo, tepat sekali untuk Isoman bagi warga yang mengalami gejala Covid-19, apalagi ini dekat rumah sakit, dan ada Tenaga kesehatan (Nakes) yang menanganinya,
" Di jelaskan Al Haris, jika warga menjalani Isoman di rumah-rumah penduduk kita berharap warga mau menjalani Isoman di sini (Rusunawa.red) karena ada Nakesnya, "pintanya. (ARD)